Garmin Venu Aq2 Masa Pakai Baterai Hingga 28 hari

Jakarta, Koranpelita.com

Penggemar olahraga akan semakin dimanjakan dengan fitur yang lengkap, seperti VO2 Max, Pulse Ox , Fitness Age, Training Status/Load/Effect, HRV Status dan Recovery Time, membuat Anda bisa lebih mengetahui kondisi tubuh sendiri.

Dengan masa pakai baterai hingga 28 hari dalam mode smartwatch, pengguna bisa mendapatkan pemantauan kesehatan yang real-time sepanjang hari.

Pada versi solar dan solar tactical, pengguna bisa mendapatkan daya tahan baterai ekstra berkat teknologi pengisian tenaga surya hingga 70 hari dalam mode smartwatch dan 553 jam pada mode GPS. (Vin)

About ervin nur astuti

Check Also

30 Ton Bantuan dan 2 Pesawat Charter Armada Kemanusiaan Berangkat dari Jakarta Untuk Warga Sumatera

Jakarta, Korapelita.com Dalam upaya memperkuat kolaborasi warga dalam pendistribusian bantuan bagi para penyintas di Sumatra, …

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Pertanyaan Keamanan *Batas waktu terlampaui. Harap selesaikan captcha sekali lagi.

Eksplorasi konten lain dari www.koranpelita.com

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca