Prof Haryono Suyono: Berdayakan Masyarakat Sekitar Kampus

Jakarta, Koranpelita.com

Prof Dr Haryono Suyono, MA, PhD berbincang dengan Rektor Universitas Trilogi Prof Mudrajad Kuncoro, PhD, di Jakarta, Rabu 17 Juni 2020.

Haryono Suyono berbincang-bincang dengan Rektor Universitas Trilogi tentang masa depan perguruan tinggi dan upaya memajukannya.

Haryono Suyono sebagai tokoh pemberdayaan melontarkan gagasan untuk memberdayakan kampus dan masyarakat sekitarnya. Kampus agar menjadi menara air yang akan mengalirkan ilmu ke masyarakat. Kampus bukan merupakan menara gading yang mentereng, namun tidak memberikan manfaat kepada masyarakat sekelilingnya.

Untuk itu Haryono Suyono selalu mengajak masyarakat kpus terjun ke desa, ke masyarakat sekitar kampus. Hal itu untuk mendekatkan kampus dan masyarakatnya.

Memberdayakan masyarakat sekitar kampus, agar nantinya generasi sekitar kampus dapat mengikuti kuliah di kampus bersangkutan. (D)

About redaksi

Check Also

Tim PkM USM Sosialisasi Diversifikasi Olahan Buah Pala di SMKN H Moenadi Ungaran

SEMARANG,KORANPELITA – Tim Pengabdian kepada Masyarakat Universitas Semarang (PkM USM) melakukan Sosialisasi Diversifikasi Olahan Buah …

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Pertanyaan Keamanan *Batas waktu terlampaui. Harap selesaikan captcha sekali lagi.

Eksplorasi konten lain dari www.koranpelita.com

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca