Nasdem Kabupaten Melawi Bagikan 1.000 Paket Sembako

Melawi, koranpelita.com 

Wabah Covid-19,  berdampak ekonomi di seluruh dunia. Kecamatan Nanga Pinoh Kabupaten Melawi, Kalimantan Barat.

Dewan Pimpinan Daerah Partai Nasdem Kabupaten Melawi yang ketuai oleh Panji.S.Sos sigap, tanggap dengan prihal masalah ekonomi di daerahnya.

Dengan adanya melihat dampak tersebut partai nasdem membagikan 1.000 paket sembako yang terdiri dari 5kg beras, minyak goreng 1 liter dan gula 1kilo.

Ia mengatakan, aksi sosial ini dilakukan guna membantu meringankan beban khususnya untuk pensiunan Petaran, PNS,TNI,Polri dan kaum Duafa.

Apa lagi di dalam situasi pembatasan yang membuat roda perekonomian terganggu dan cenderung melemah.

“Atas dasar keprihatinan terhadap kondisi itulah yang kemudian menggerakkan para kader Nasdem Kabupaten melawi untuk berinisiatif membantu mereka yang sedang dilanda kesusahan.

Kegiatan ini murni inisiatif kami kader – kader partai yang ingin membantu sedikit meringankan beban masyarakat yang sangat terdampak,” ujarnya, rabu (20/5/2020).

Sementara itu, salah satu warga pensiunan TNI yang menerima bantuan tersebut, Ibu Anah mengucapkan terima kasih atas bantuan yang diberikan kepada keluarganya yang memang membutuhkan.

“Kami ucapkan terima kasih kepada Partai Nasdem di Kabupaten Melawi, bantuan ini sangat bermanfaat sekali bagi kami sekeluarga yang telah sedikit meringankan kebutuhan pokok keluarga kami,” singkat anah. (Januar)

About redaksi

Check Also

Gedung Perpusda Jateng Diperluas, Dorong Literasi dan Minat Baca Masyarakat

SEMARANG,KORANPELITA – Proyek perluasan gedung dan pembangunan Jembatan Penyeberangan Orang (JPO) Perpustakaan Daerah (Perpusda) Jawa …

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Pertanyaan Keamanan *Batas waktu terlampaui. Harap selesaikan captcha sekali lagi.

Eksplorasi konten lain dari www.koranpelita.com

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca