Infrastruktur Skala Prioritas Membangun Kotim

Sampit, Koranpelita.com.

Ketua Fraksi Partai Demokrat di DPRD Kabupaten Kotawaringin Timur ( Kotim) Provinsi Kalteng, Parimus, SE belum lama ini di Sampit mengatakan, prasyarat untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat setempat adalah pembangunan infrastrukrur yang masih jauh tertinggal.

Apakah itu untuk meningkatkan distribusi hasil pertanian, pengembangan sektor pariwisata dan lain sebagainya.Maka pembangunan infrastruktur di Kotim harus digenjot untuk menunjang sektor perekonomian masyarakatnya termasuk penerangan listrik.

Menurut Parimus, kita sepakat menempatkan pembangunan infrastruktur menjadi skala prioritas pertama untuk membangun Kotim,karenanya harus kita lakukan secara konsisten dan fokus tanpa mengabaikan sektor lain.

Sementara itu Sekda Kotim, H.Halikinnor SH, MM mengatakan,berkenaan dengan pengembangan sektor pariwisata di darahnya ia lebi melihat wisata alam dan wisata budaya yang harus dijual terutama kepada turis asing.

Kalau hanya menga dalkan wisata buatan dan wisata pantai mungkin kita akan kalah dengan daerah lain.Tapi untuk mengembangkan sektor pariwisata di Kotim pembangunan infrastruktur merupakan salah satu prasyarat agar sektor pariwisata berkembang dan bisa meningkan PAD bagi daerah ini.( Ruslan AG).

About redaksi

Check Also

National Karate Championship Tahun 2024 Piala Pangdam IV/Diponegoro Resmi Digelar

Semarang,KORANPELITA.Com – Kasdam Brigjen TNI Mohammad Andhy Kusuma, S.Sos., M.M., M.Han., secara resmi membuka turnamen …

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Pertanyaan Keamanan *Batas waktu terlampaui. Harap selesaikan captcha sekali lagi.

Eksplorasi konten lain dari www.koranpelita.com

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca