Hadapi Pilkada ASN Diminta Netral

Cianjur, Koranpelita.com

Plt Bupati Cianjur, Jawa Barat, H. Herman Suherman, mengingatkan kepada para aparatur sipil negara (ASN) agar senantiasa menjaga netralitas dalam menghadapi suasana pemilihan kepala daerah (Pilkada) mendatang.

“ASN tidak boleh berpolitik,” kata Plt Bupati Cianjur H. Herman Suherman, dihadapan ASN pada Apel Pagi di Halaman Kantor BPKAD Kabupaten Cianjur, Jum;at (21/2).

Apel diikuti ASN dari BPKAD, DPPKBP3A, Setwan DPRD, Dinas Peternakan, dan Dinas Tenaga Kerja Kabupaten Cianjur.

Sebagaimana diketahui di Kabupaten Cianjur akan dilaksanakan Pilkada serentak tahun 2020. Pihak penyelenggara Pilkada, yaitu KPUtengah melakukan berbagai tahapaan Pilkada.

Diajuga mengemukakan,kegiatan Apel Pagi merupakan tanggung jawab, dan kedisiplinan yang harus dilaksanakan.

Plt Bupati berpesan kepada para ASN supaya dalam pelaksanaan tugas dapat diselesaikan dengan baik sesuai harapan, “Hendaknya untuk senantiasa menjaga selalu kekompakan diseluruh jajaran,” ujarnya. (Man Suparman)
000

About redaksi

Check Also

Maximus Tipagau : Banyaknya Potensi Untuk Menjadikan Mimika Sebagai Kota Percontohan di Tanah Papua

Jakarta, Koranpelita.com Mewujudkan Mimika bersatu, berdaya saing, sejahterah, dan pembangunan yang berkelanjutan itulah visi dari …

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Pertanyaan Keamanan *Batas waktu terlampaui. Harap selesaikan captcha sekali lagi.

Eksplorasi konten lain dari www.koranpelita.com

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca