Serikat  Buruh Nasional Indonesia Terbentuk di Sintang.

Sintang, Koranpelita com 

Pembentukan Serikat Buruh Nasional Indonesia (SBNI)  dipimpin langsung pemandat perwakilan dari pusat  Toloni Zendrato, SH Sabtu 22 Februati 2020.

“Serikat buruh ini perlu dibentuk di Kabupaten Sintang mengingat hak buruh perlu ditegakan sesuai UU No 13 tahun 2003 tetang hak buruh,” kata Zendrato.

Dewan Pengurus Daerah Serikat Buruh Nasional Indonesia terdiri Ketua Sibat, Sekertaris Supardi dan Bendahara Lawas

Rapat ini diadakan di kediaman Sibat ketua terpilih Bapeda SBNI di Desa Jaya Sakti Kecamatan Kayan Hilir, Kabupaten  Sintang. Hadir  calon Anggota Serikat Buruh Nasional Indonesia Nomor 03 Sbni/22 /20 STG.

Ketua Dewan Pengurus Daerah SBNI  menyatakan perlunya pembentukan serikat buruh di Sintang untuk menuntut pengaduan perlindungan hak-hak sebagai buruh bila ada hal yang merugikan kami sebagai buruh.(Adhar)

About redaksi

Check Also

Pentingnya Jaga Netralitas Pilkada, Pemkot Semarang dan Bawaslu Gelar Apel Akbar

Semarang,KORANPELITA– Memastikan kesiapan pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada), Pemerintah Kota Semarang bersama Badan Pengawas Pemilu …

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Pertanyaan Keamanan *Batas waktu terlampaui. Harap selesaikan captcha sekali lagi.

Eksplorasi konten lain dari www.koranpelita.com

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca