Semua Bersih Memasuki Ramadhan

Menyambut bulan suci Ramadhan masyarakat muslim, termasuk pelajar membersihkan lingkungan masjid agar bersih, rapi dan nyaman.

Jakarta, Koranpelita.com

Kerja bakti keluarga MTs Plus Al Hidayah Kroya, dalam rangka peringayan hari jadi Cilacap 2019.

Selain untuk menjaga lingkungan agar bersih dan rapi sekaligus menyambut datangnya bulan suci Ramadhan 1440 Hijriyah.

Masjid YAMP Al Munawaroh, berada di Desa Bajing, Kecamatan Kroya, Kabupaten Cilacap, Jawa Tengah.

Lembaga Pendidikan Al Hidayah berada satu kompleks dengan Masjid YAMP Al Munawaroh, saat ini bangunannya masih tampak megah. Banyak kegiatan di lokasi masjid sehingga kemakmurannya terjamin.

Lembaga pendidikan yang menjadi bagian dari masjid menjadi kader calon penerus dakwah Islam dimasa depan.

Mts plus Al Hidayah, termasuk satu binaan dengan masjid banyak menghasilkan pelajar berprestasi di berbagai bidang. Salah satunya bahasa Inggris, bahasa Arab dan matematika.

About redaksi

Check Also

NASKAH KESULTANAN BIMA DITETAPKAN SEBAGAI INGATAN KOLEKTIF NASIONAL 

Bima, Koranpelita.com Perpustakaan Nasional Republik Indonesia (Perpusnas) menyerahkan sertifikat penetapan naskah Bo’ Sangaji Kai sebagai …

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Pertanyaan Keamanan *Batas waktu terlampaui. Harap selesaikan captcha sekali lagi.

Eksplorasi konten lain dari www.koranpelita.com

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca