Bimbingan belajar gratis untuk anak yatim. Hal itu untuk mempersiapkan menghadapi ujian dan masa depan.
Bekasi, Koranpelita.com
Bimbingan belajar gratis bagi anak-anak yatim Yayasan Mutiara Harapan, di Bekasi setiap Kamis 14 Maret 2019.
Bimbel gratis untuk yatim dhuafa, namun bagi yang mampu disilahkan membayar sehingga memberikan keadilan.
Saat ini untuk anak binaan Yatim Mutiara Harapan sebanyak 62 anak sebagai peserta bimbingan.
“Bimbel tiap hari alhamdulillah sudah berjalan,” kata Arni Duta anak yatim Mutiara Harapan.
Sedangkan pembimbingan ya berasal dari pengurus yayasan. Tapi ada juga dari relawan.
Arni menjelaskan selesai bimbel dilanjutkan dengan istighotsah doa bersama adik-adik yatim setiap Kamis.