Banjarmasin, Koranpelita.com Kepolisian Daerah Kalimantan Selatan (Kalsel) menggelar Apel Gelar Pasukan Operasi Keselamatan Intan Tahun 2022 di Aula Bhayangkari Mathilda Batlayeri, Banjarmasin, Selasa (1/3/2022) pagi. Apel ini dipimpin Direktur Lalu Lintas Polda Kalsel Kombes Pol Maesa Soegriwo, S.I.K, diikuti personel TNI, Dinas Perhubungan (Dishub), Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) …
Read More »Bank Kalsel Buka Layanan Lebih Awal Untuk Nasabah Pensiunan
Banjarmasin, Koranpelita.com Sebagai bentuk komitmen untuk memberikan layanan terbaik kepada nasabah. Bank Kalsel menerapkan kebijakan baru terhadap nasabah pensiunannya. Terhitung Maret 2022, jam layanan pensiunan dimulai lebih awal dari sebelumnya. “Setiap 5 (lima) hari kerja di setiap awal bulan, jam layanan pensiunan dimulai sejak pukul 07.00 s/d 15.30 WITA. Kebijakan …
Read More »Bentuk Tanggungjawab Kinerja, Bank Kalsel Gelar RUPS Tahun Buku 2021 dan RUPS-LB Tahun 2022
Banjarmasin, Koranpelita.com Sebagai bentuk pertanggungjawaban atas kinerja selama tahun 2021 lalu, Bank Kalsel gelar Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) Tahunan untuk Tahun Buku 2021 dan RUPS Luar Biasa (LB) Tahun 2022 di Rattan Inn, Banjarmasin, Sabtu (26/2/2022). Kegiatan dihadiri oleh seluruh pemegang saham Bank Kalsel baik Gubernur Provinsi Kalimantan Selatan, …
Read More »Kapolda Kalsel Hadiri Rapim TNI-Polri 2022 di Mabes TNI
Jakarta, Koranpelita.com Kapolda Kalimantan Selatan (Kalsel) Irjen Pol Drs. Rikwanto, S.H., M.Hum. menghadiri langsung Rapat Pimpinan (Rapim) TNI-Polri Tahun 2022 yang diselenggarakan di Markas Besar (Mabes) TNI, Cilangkap Jakarta Timur, Selasa (1/3/2022). Kegiatan dipimpin Presiden Republik Indonesia Ir. H. Joko Widodo, dihadiri Kapolri, Kepala Staf Angkatan Darat, Kepala Staf Angkatan …
Read More »Disiplin dan Kerjakeras, Hantarkan Jainah SH MH Isi Posisi “Koordinator” di Kejati Kaltim
Banjarmasin, Koranpelita.com Kerja keras dan disiplin bekerja, berbuah promosi hingga kenaikan pangkat. Itulah prestasi baru yang diraih Jainah SH MH. Sebelumnya, wanita kelahiran Banjarbaru Kalsel ini mulai bertugas pada tahun 2019 sebagai Kepala Sub Bagian (Kasubag) Perencanan di Kejaksaan Tinggi (Kejati) Kalsel. Kini, naik pangkat mengisi salahsatu posisi “Koordinator” di …
Read More »Gubernur Lantik Fachrudin Jabat Direktur Bisnis Bank Kalsel
Banjarmasin, Koranpelita.com Berdasarkan surat Keputusan Anggota Dewan Komisioner Otoritas Jasa Keuangan Nomor KEP-200/D.03/2021 Tgll 21 Desember 2021, tentang Hasil Penilaian Kemampuan dan Kepatutan, Fachrudin Selaku Calon Direktur Bisnis PT. Bank Pembangunan Daerah Kalimantan Selatan, serta hasil RUPS Luar Biasa Tahun 2022, menyetujui dan mengesahkan pengangkatan Fachrudin sebagai Direktur Bisnis Bank …
Read More »Capai Target Pemenuhan MIM Rp 3 T, Komisi II Minta Tim Lebih Cepat Bergerak
Banjarmasin, Koranpelita.com Anggota Komisi II DPRD Kalimantan Selatan (Kalsel) M Yani Helmi, minta tim percepatan penambahan penyertaan modal Bank Kalsel cepat bergerak melakukan lobi dan penajaman guna kepastian nilai yang akan di kucurkan masing-masing oleh 13 kabupaten/kota. Percepatan dimaksud, agar masing-masing kabupaten/kota sudah memasukan besaran nilai dalam rancangan peraturan daerah …
Read More »Dirlantas Polda Kalsel Sosialisasi dan Optimalisasi Penegakkan Hukum ODOL Terhadap Pelanggar
Banjarmasin, Koranpelita.com Direktur Lalu Lintas (Dirlantas) Polda Kalimantan Selatan (Kalsel) Kombes Pol Maesa Soegriwo, S.I.K, akan menindak tegas kendaraan Over Dimensi dan Over Load (ODOL). Pernyatan tersebut disampaikan Dirlantas saat Rapat Sosialisasi dan Optimalisasi Penegakkan Hukum ODOL terhadap pelanggar guna mewujudkan Kamseltibcarlantas di Propinsi Kalimantan Selatan. Rapat berlangsung di Aula …
Read More »Sosialiasi Perda Perlindungan Anak, Karli Hanafi : Hak Anak Wajib Dijamin dan Dilindungi
Banjarmasin, Koranpelita.com Hak anak merupakan bagian dari hak asasi manusia yang wajib dijamin, dilindungi, dan dipenuhi oleh orang tua sebagai lingkungan yang pertama dan utama. Selain itu, keluarga, masyarakat, negara, pemerintah, dan pemerintah daerah juga berperan dalam memenuhi hak anak. Hal itu disampaikan dalam Sosialisasi Peraturan Perundang-undangan (Sosper) tentang Perlindungan …
Read More »Ajak “Pembakal” Se Kecamatan Alalak Lestarikan Budaya Banua, H Hasanuddin Murad : Kearifan Lokal Jadi Peneguh Jati Diri Bangsa.
Barito Kuala, Koranpelita.com Ragam budaya banua (daerah) yang menjadi ciri khas suatu wilayah hendaknya dapat terus dijaga dan dipelihara kelestariannya oleh seluruh komponen masyarakat setempat. Upaya pelestarian kebudayaan dapat dilakukan melalui pengembangan nilai budaya, pengelolaan kekayaan budaya dan pengelolaan keragaman budaya. Hal ini disampaikan Anggota Dewan DPRD Kalimantan Selatan (Kalsel) …
Read More »