Jakarta,koranpelita.com Ketua MPR RI Bambang Soesatyo memastikan MPR RI, DPR RI, dan DPD RI sudah siap menyelenggarakan Sidang Tahunan MPR RI, yang pelaksanaannya digabungkan dengan Sidang Bersama DPR RI dan DPD RI pada 16 Agustus 2022, di Ruang Sidang Paripurna Gedung Nusantara, Komplek MPR/DPR/DPD RI. Presiden Joko Widodo juga sudah …
Read More »Bamsoet: MPR RI Akan Melakukan Terobosan Hukum Hadirkan PPHN Melalui Konvensi Ketatanegaraan
Jakarta,koranpelita.com Ketua MPR RI Bambang Soesatyo menuturkan pada tahun 2014 lalu, MPR RI sukses melakukan terobosan hukum menghadirkan Sidang Tahunan MPR RI melalui Konvensi Ketatanegaraan. Pada tahun 2022 ini, MPR RI akan kembali melakukan terobosan hukum menghadirkan Pokok-Pokok Haluan Negara (PPHN) dengan bentuk hukum berupa Ketetapan MPR RI melalui konvensi …
Read More »HM Yusuf Menang Mutlak di Pemilihan Rektor UMPR
Palangka Raya, Koranpelita.com Proses pemilihan rektor Universitas Muhammadiyah Palangka Raya (UMPR) selesai digelar, Senin (15/8/2022). Hasilnya, Dosen Program Pascasarjana UMPR Dr. H.M Yusuf, S.Sos MAP meraih suara terbanyak senat. Pada rapat senat dilaksanakan di lingkungan Perguruan Tinggi Muhammadiyah itu, sebanyak 6 calon bersaing memperebutkan sebanyak 41 suara senat (minus satu …
Read More »Silahkan Salurkan Bakat dan Minat, LSBO Siap Membantu dan Mengembangkan
Palangka Raya, Koranpelita.com Keberadaan dan kehadiran Lembaga Seni Budaya Olahraga (LSBO) untuk mengembangkan bakat dan minat. “LSBO membuka diri dan silahkan serta tid ak sisi organisasi, agam dan suku” jelas Ketya Pembina LSBO Kalteng Dr H . Mazrur Amberi, saat menyampaikan sambutan pembukaan pentas dan bincang sastra, di komplek Perguruan …
Read More »Pelanggan KA Jarak Jauh Usia Diatas 18 Tahun Belum Divaksin Booster Wajib Tes RT-PCR
Semarang,koranpelita.com Pelanggan KA Jarak Jauh dengan usia 18 tahun ke atas yang belum mendapatkan vaksinasi ketiga (booster), wajib menunjukkan hasil negatif tes RT-PCR 3×24 jam pada saat boarding. Kebijakan ini berlaku mulai keberangkatan 15 Agustus 2022. Kepala Daop 4 Semarang PT Kereta Api Indonesia (Persero) Wisnu Pramudyo mengatakan, aturan tersebut …
Read More »HUT ke 72 Jateng, Ganjar : Layani, Jangan Khianati Rakyat
Semarang,koranpelita.com Rayakan HUT ke 72 Jawa Tengah, Gubernur Jateng Ganjar Pranowo mengingatkan kembali nilai perjuangan wong cilik. Peringatan keras ditujukan kepada pejabat agar tak memperkaya diri lewat jalan korupsi. Hal ini disampaikan Ganjar saat menjadi inspektur upacara HUT ke 72 Jateng, di halaman kantor gubernur, Senin (15/8/2022). Ini tak lepas …
Read More »Berbagai Etnis Meriahkan HUT ke-72 Jateng, Ganjar: Wujud Semangat Kebersamaan dalam Keberagaman
Semarang,koranpelita.com Upacara peringatan HUT ke-72 Provinsi Jawa Tengah di halaman Kantor Gubernur Jawa Tengah diikuti oleh beragam etnis nusantara yang ada di Jawa Tengah. Mereka datang mengenakan pakaian adat dan membawa hadiah berbagai makana khas untuk Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo. “Saya senang di Jawa Tengah ada banyak suku dan …
Read More »Raih Penghargaan Jasa Bakti Koperasi Tahun 2022, Gubernur Khofifah: Buah dari Hexahelix Collaboration Kembangkan K-UMKM Jatim
Bandung,koranpelita.com Gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa mendapat Penghargaan Jasa Bakti Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah Kategori Pejabat Negara dari Kementerian Koperasi dan UKM Republik Indonesia. Penghargaan tersebut diberikan oleh Menteri Koperasi dan UKM Teten Masduki kepada Gubernur Khofifah yang diwakili Kepala Dinas Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah …
Read More »Pemegang Paspor RI yang Hendak Bepergian ke Jerman dapat Mengajukan Pengesahan di Kantor Imigrasi
Jakarta,koranpelita.com Sebagai tindak lanjut atas masalah yang terjadi terhadap pemegang Paspor RI yang hendak memasuki wilayah negara Jerman, Direktorat Jenderal Imigrasi terus melakukan koordinasi dengan Kementerian Luar Negeri dan Kedutaan Besar Jerman di Jakarta guna mendapatkan penyelesaian. Hal tersebut disampaikan oleh Direktur Lalu Lintas Keimigrasian, Amran Aris pada Sabtu (13/08/2022). …
Read More »CFD Simpang Lima Semarang Dikepung Seniman, Ganjar: Ini Spirit Mencintai Kesenian Kita
Semarang,koranpelita.com Seniman desa mengepung kawasan car free day (CFD) Simpang Lima, Kota Semarang, Minggu (13/8/2022) pagi. Mereka bersama-sama memperagakan kesenian tradisional kuda lumping dan musik gamelan di depan pengunjung CFD. Setidaknya ada 30 kelompok gamelan dan kuda lumping dengan total 1050 seniman yang ikut andil dalam acara bertajuk Gamelan Kolosal. …
Read More »