Jakarta, Koranpelita.com Demi mendukung dan memperkuat sembilan layanan prioritas yang ditetapkan kepada RSUD Ulin Banjarmasin Tahun 2023 dan 2024, Komisi IV DPRD Kalsel melakukan kunjungan kerja bersama mitra terkait, ke Kementrian Kesehatan RI, di Jakarta, Senin (9/10/2023). Rombongan diterima Direktur Jenderal Pelayanan Rujukan Kesehatan Masyarakat Kemenkes RI dr. Yuli Astuti …
Read More »Tindaklanjuti Laporan Masyarakat Terkait Pencemaran Air Sungai Barito, Komisi III DPRD Kalsel Datangi Ditjen PPKLH, 26 Perusahaan be-Raport Merah
Jakarta, Koranpelita.com Menindaklanjuti laporan dari masyarakat terkait adanya pencemaran Air Sungai Barito, persisnya di Kabupaten Barito Kuala (Batola yang diduga akibat pertambangan, Komisi III DPRD Kalimantan Selatan (Kalsel), mendatangi Direktorat Jenderal Pengendalian Pencemaran dan Kerusakan Lingkungan (Ditjen PPKL) di Jakarta, Senin (9/10/23). Pasalnya, jika memang benar sudah terjadi pencemaran dan …
Read More »Gubernur Sampaikan Penghargaan DPRD Kalsel Setujui Raperda P4GN Serta Raperda Pajak dan Retribusi Daerah Jadi Perda
Banjarmasin, Koranpelita.com Gubernur Kalimantan Selatan (Kalsel) H. Sahbirin Noor, menyampaikan penghargaan yang setinggi-tingginya atas kinerja panitia khusus (Pansus) Dewan DPRD Provinsi Kalsel yang dinilai berhasil menyelesaikan pembahasan dua buah Rancangan Peraturan daerah (Raperda) dan menyetujui Raperda tersebut menjadi peraturan daerah (Perda). Penghargaan tersebut disampaikan dalam pendapat akhir gubernur yang dibacakan …
Read More »Jamin Rupiah Berkualitas Hingga ke Pelosok Negeri, BI Kalsel Memulai Ekspedisi Rupiah Berdaulat di Kotabaru
Kotabaru, Koranpelita.com Kedaulatan bangsa akan terjaga saat mata uangnya digunakan oleh seluruh lapisan masyarakat. Pesan itu mengemuka dari kegiatan pelepasan tim Ekspedisi Rupiah Berdaulat (ERB) yang diselenggarakan oleh Kantor Perwakilan Bank Indonesia (BI) Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) bekerja sama dengan Tentara Nasional Indonesia (TNI) Angkatan Laut (AL) di Kabupaten Kotabaru, …
Read More »UPZ Bank Kalsel Beri Bantuan Dana Itsbah Nikah Untuk Pasangan Mustahik Di Barabai
Kabupaten HST, Koranpelita.com Unit Pengumpul Zakat (UPZ) Bank Kalsel memberikan bantuan dana untuk itsbah nikah kepada Mustahik melalui Bank Kalsel KC Barabai, Kabupaten Hulu Sungai Tengah (HST). Bantuan tersebut dalam rangka meningkatkan kualitas keluarga pada dimensi legalitas dan struktur dalam halnya kepemilikan akte nikah khususnya di Kabupaten HST, maka diperlukan …
Read More »Disosialisasi Nilai-Nilai Pancasila, Paman Yani Terus Ingatkan Pentingnya Jaga Persatuan dan Kesatuan Bangsa
Kabupaten Tanbu, Koranpelita.com Wakil Ketua Komisi II DPRD Kalsel Muhammad Yani Helmi terus mengingatkan pentingnya menjaga persatuan dan kesatuan bangsa di tengah perbedaan suku, ras dan agama. Satu diantaranya yakni melalui kegiatan Sosialisasi Revitalisasi dan Aktualisasi Nilai-Nilai Ideologi Pancasila, di Desa Gunung Besar, Kecamatan Simpang Empat, Kabupaten Tanah Bumbu, Jumat …
Read More »Tunjukan Kinerja Tangguh, UUS Bank Kalsel Didapuk Penghargaan Oleh Infobank
Jakarta, Koranpelita.com Unit Usaha Syariah (UUS) Bank Kalsel memperoleh penghargaan sebagai “Excellence Financial Performance Islamic Banking Unit Of Commercial Banking In 2022” kategori kelas aset Rp2,5 triliun dan di bawah Rp 5 triliun pada ajang “Infobank-The Asian Post: The Best Financial Performance Sharia Guarantor Company 2023” yang diselenggarakan di Bali …
Read More »Agar Manfaat dan Hasilnya Bisa Dirasakan Masyarakat, Paman Yani Terus Sosialisasikan Raperda Pajak dan Retribusi Daerah
Kabupaten Tanbu, Koranpelita.com Agar manfaat dan hasilnya bisa dirasakan oleh masyarakat, DPRD Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) kini tengah menyusun Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) tentang Pajak dan Retribusi Daerah. Hal itu diungkap Wakil Ketua Komisi II DPRD Kalsel, Muhammad Yani Helmi, yang juga Ketua Panitia khusus (Pansus) Raperda terkait, usai menggelar …
Read More »Bank Kalsel Lakukan Maintenance Sistem Untuk Tingkatkan Kualitas Layanan
Banjarmasin, Koranpelita.com Bank Kalsel melalui pamfleat resmi, mengumumkan kepada seluruh nasabah setianya tentang maintenance sistem Bank Kalsel. Maintenance sistem Bank Kalsel sendiri dilakukan dalam rangka upaya meningkatkan kualitas layanan agar lebih baik lagi kedepannya. Maintenance sistem Bank Kalsel akan dilakukan pada hari minggu, 8 Oktober 2023 mendatang mulai pukul 03.00 …
Read More »Dari Diskusi Setwan DPRD Jabar dan DPRD Kalsel, Program ‘Adi Karya Parlemen’ Jadi Perhatian dan Akan Dipertajam
Bandung, Koranpelita.com Secara umum, pengelolaan kehumasan di DPRD Provinsi Jawa Barat (Jabar) dengan DPRD Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) hampir serupa. Tapi ada perbedaan yang cukup menonjol. khususnya terkait pengelolaan informasi dan pemberitaan melalui program ‘adi karya parlemen’, yang gulirkan Sekretariat DPRD Provinsi Jabar dalam menfasilitasi pimpinan dan anggota parlemen yang …
Read More »