Ombudsman Kalteng Siap Bekerjasama Dengan Bawaslu

Palangka Raya, Koranpelita.com.

Kepala Perwakilan Ombudsman Provinsi Kalimantan Tengah ( Kalteng), Biroum Bernardianto Sabtu ( 7/11/2020) menegaskan, Ombudsman Kalteng akan bekerjasama dengan Bawaslu bidang pengawasan terkait tahapan pelaksanaan pikada Tahun 2020.

Kepala Perwakilan ombudsman Kalteng ini mengatakan, sinergisitas dengan pihak lain dalam tahapan pilkada tahun 2020 dihadapkan pada riseko penularan Covid 19, pemanfaatan fasilitas pemerintah dan sebagainya.Untuk itu mitigasi mitigasi disiapkan secara ketat untuk menghindari hal tersebut.Selain itu SDM dan Finansial wajib disiapkan untuk menghindari riseko itu agar Pilkada berjalan kondusif dan transparan.( Sut).

About redaksi

Check Also

Gedung Perpusda Jateng Diperluas, Dorong Literasi dan Minat Baca Masyarakat

SEMARANG,KORANPELITA – Proyek perluasan gedung dan pembangunan Jembatan Penyeberangan Orang (JPO) Perpustakaan Daerah (Perpusda) Jawa …

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Pertanyaan Keamanan *Batas waktu terlampaui. Harap selesaikan captcha sekali lagi.

Eksplorasi konten lain dari www.koranpelita.com

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca