Paguyuban Pasundan Berikan Bantuan Untuk Korban Kebakaran

Cianjur, Koran Pelita

Paguyuban Pasundan Cianjur, Jawa Barat, berbuat peduli dengan memberikan bantuan untuk korban kebakaran di Desa Gudang, Kecamatan Cikalongkulon, Cianjur.

Korban kebakaran yang belum lama ini terjadi menyentuh keluarga besar Paguyuban Pasundan. Sehingga dengan rasa harus atas kejadian itu tergerak hati memberikan bantuan.

“Walaupun tak seberapa nilainya mudah- mudahan dapat meringankan beban korban kebakaran tersebut, dapat meminimalisir dampak bencana,” kata Ketua Paguyuban Pasundan Komda Wilayah 2, Dr. Abah Ruskawan.

Bantuan diterima oleh kepala desa Gudang yang selanjutnya diserahkan kepada korban bekaran. Kepala Desa Gudang, menyampaikan banyak terima kasih atas kepedulian keluarga besar Paguyuban Pasundan.(mans)

About suparman

Check Also

Pj Gubernur Jateng Komitmen Bangun Pemerintahan Berintegritas dan Antikorupsi

SURAKARTA,KORANPELITA – Pj Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana berkomitmen membangun pemerintahan yang berintegritas dan antikorupsi. …

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Pertanyaan Keamanan *Batas waktu terlampaui. Harap selesaikan captcha sekali lagi.

Eksplorasi konten lain dari www.koranpelita.com

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca