Remaja Mayang Pratama Buka Puasa Bersama Anak Yatim

Bekasi, Koranpelita.com

Remaja Mayang Pratama melakukan buka puasa bersama anak yatim dan dhuafa di Rumah Harapan, Mustikajaya, Bekasi, Sabtu 1 Mei 2021.

Abi Ahmad selaku pengurus Rumah Harapan menerima dengan baik para Remaja Mayang Pratama yang terdiri Aditya Reski Pratama, Faturrohman, Sulistyo Wibowo, Fahmi Nur ikhsan, Andhika Putra , Bregas Aryo, Danang, Iqbal, Alfian, Aditya Putra, Andrean Ilham dan Muhammad Fariz.

semoga kegiatan serupa dapat menjadi agenda rutin setiap tahun. Selain buka puasa bersama juga dilakukan santunan kepada anak yatim dan dhuafa.

Dan kedepan diharapkan kegiatan dapat lebih meningkat, baik cakupan maupun penerima manfaatnya.

Pengurus dan adik – adik dari Yayasan Rumah Harapan mengucapkan banyak terima kasih kepada atas semua bantuan yang diberikan, mereka juga mendoakan kita semua sehat dan lapang rejeki agar acara seperti ini bisa rutin dilakukan. (D)

 

About redaksi

Check Also

Ketua MPR RI Bamsoet Ketahanan Keamanan Siber Indonesia Perlu Ditingkatkan

– Diskusi Pembentukan Matra ke-4 Angkatan Siber JAKARTA,KORANPELITA – Ketua MPR RI ke-16 Bambang Soesatyo …

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Pertanyaan Keamanan *Batas waktu terlampaui. Harap selesaikan captcha sekali lagi.

Eksplorasi konten lain dari www.koranpelita.com

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca