Berbagi Terhadap Sesama, Koramil 02/Matraman Bagikan Beras

Jakarta,  Koranpelita.com
Koramil 02/Matraman Kodim 0505/JT DPP Mayor Inf Ahmad Yuono bersama Anggota Babinsa memberikan bantuan beras kepada warga sekitar Koramil Rw 02, Kelurahan Utan Kayu utara , Kecamatan Matraman , Jakarta Timur , Kamis (22/7/2020).

Pemberian 30 kantong beras dengan indek 5 kg perkantong yang diberikan ke warga dan pedagang sekitar Makoramil yang terdampak Covid 19.

Paket beras 5 kg sebanyak 30 kantong dibawa oleh anggota Koramil Matraman yang langsung dibagikan kepada warga masyarakat dengan tujuan untuk membantu meringankan beban ekonomi warga masyarakat yang sangat membutuhkan. Hasil penjualan mereka terhambat akibat dampak dari covid 19,” ucap Mayor Inf Ahmad Yuono.

Beras yang dibagikan langsung disekitar Koramil yang diberikan kepada pedagang rotan, tukang parkir dan Ojek Online yang merupakan warga terdampak Covid 19.

Kegiatan pemberian 30 kantong beras ini mendapat apresiasi dari ketua RW. 02, karena dengan pemberian beras tersebut sangat bermanfaat bagi warganya.(mil 02/Mtr@pendim jt)

About ahmad yani

Check Also

Dankodikopsla Kodiklatal Hadiri Penutupan Pelatihan Transition to Trained Trainers TNI AL

Surabaya, koranpelita.com Komandan Kodikopsla (Dankodikopsla) Kodiklatal Laksma TNI Muhammad Iwan Kusumah mewakili Komandan Kodiklatal (Dankodiklatal) …

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Pertanyaan Keamanan *Batas waktu terlampaui. Harap selesaikan captcha sekali lagi.

Eksplorasi konten lain dari www.koranpelita.com

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca