Unsur Satrol Lantamal III Bantu Pam Laut

Jakarta,  Koranpelita.com

Komandan Satuan Patroli (Dansatrol) Lantamal III Jakarta, Kolonel Laut (P) Tarus Rostiyadi menggerakkan unsurnya dalam pengamanan laut dalam rangka debarkasi ABK WNI kapal pesiar MV. Nieuw Amsterdam sebanyak 418 ABK dan MV. Carnival Splendor sebanyak 400 ABK, ke dermaga JICT II  Pelabuhan Tanjung Priok Jakarta Utara, Jumat (29/5/2020).

Satuan Patroli (Satrol) Lantamal III ikut bergabung dalam Satgas evakuasi ABK Kapal pesiar MV. Nieuw Amsterdam dan MV. Carnival Splendor yang telah lego jangkar sekitar 4,5 Mil Laut. Dimana kedua kapal tersebut akan menurunkan ABK berjumlah 818 orang dengan menggunakan tunderboat, untuk melaksanakan pengamanan dan lalulintas di laut,

Maka Dansatrol menurunkan unsurnya seperti KRI. Cucut-866, KAL. Kalagian dan Sea rider guna pengawasan,  pengamanan derbakasi ABK dari laut ke dermaga JICT II. ABK yang akan turun dari MV. Neiuw Amsterdam sebanyak 418 orang dan MV. Carnival Splendor sebanyak 400 ABK.

Selesai melaksanakan Pengawasan dan pengamanan debarkasi ABK, KRI. Kalagian melanjutkan dengan pengamanan keamanan laut terbatas di wilayah perairan Teluk Jakarta.(ay)

About ahmad yani

Check Also

Dankodikopsla Kodiklatal Hadiri Penutupan Pelatihan Transition to Trained Trainers TNI AL

Surabaya, koranpelita.com Komandan Kodikopsla (Dankodikopsla) Kodiklatal Laksma TNI Muhammad Iwan Kusumah mewakili Komandan Kodiklatal (Dankodiklatal) …

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Pertanyaan Keamanan *Batas waktu terlampaui. Harap selesaikan captcha sekali lagi.

Eksplorasi konten lain dari www.koranpelita.com

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca